Minggu, 03 Mei 2015

Teknik Renang Gaya Bebas

Dalam artikel saya sebelumnya saya tela mengulas tentang Teknik Renang Gaya Punggung, dan Teknik Renang Gaya Dada, pada kesempatan kali ini saya akan mengulas tentang Teknik Renang Gaya Bebas.

Renang Gaya Bebas merupakan gaya renang yang sangat sering dilakukan oleh sebagaian besar orang karena gaya bebas ini sangatlah mudah untuk dilakukan, untuk melakukan renang gaya bebas diperlukan teknik yang benar agar gerakan yang dihasilkan bisa maksimal. beberapa hal penting yang harus diperhatikan adalah :

1. Gerakan Tungkai

Gerakan Tungkai Kaki pada Renang Gaya Bebas ini dilakukan dengan menggerakan tungkai naik dan turun dengan posisi badan telungkup diatas air, gerakan dimulai dari pangkal paha dan pada saat gerakan menendang bagian lutut sedikit aga ditekuk dan kemudian diluruskan lagi pada saat akhir gerakan. agar laju renang yang kita lakukan cepat maka gerakan kayuhan kaki harus benar dan cepat.

2. Gerakan Lengan dan Pernafasan

Dalam Gerakan renang gaya Bebas ini terdapat dua gerakan tangan yaitu  gerakan lengan pada saat tangan berada di luar permukaan air dan juga gerakan lengan pada saat tangan mengayuh/mendayung didalam air gerakan ini dimulai dari ketika jari menyentuh permukaan air sampai dengan selesai mengayuh/mendayung dan kembali ke posisi semula.
disamping itu pernafasan merupakan hal yang paling penting dalam melakukan Renang Gaya Bebas ini, karena pada Gaya Bebas ini diperlukan Perpaduan / Koordinasi gerak yang benar. untuk pengambilan nafas dilakukan apabila tangan kanan mengayuh maka kepala di angkat ke permukaan air dengan mengikuti gerakan tangan kearah kanan,

Demikian Ulasan tentang Renang Gaya Bebas semoga bermanfaat.


Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Teknik Renang Gaya Bebas

  • Macam-macam Gaya Pada Lompat JauhMacam-macam gaya pada Lompat Jauh | Kumpulan-olahraga | ~ Dalam lompat jauh seperti kita tahu terdapat beberapa gaya yang biasanya dipergunakan dalam perlombaan, yang me ...
  • Macam-macam Langkah dan Ayunan Lengan Senam IramaMacam-macam Langkah dan Ayunan Lengan Senam Irama |Kumpulan-olahraga| ~ Senam merupakan salah satu Olahraga yang sangat digemari oleh seluruh lapisan masyarakat khususny ...
  • Teknik Renang Gaya Kupu-kupuGaya Kupu-kupu ----Renang merupakan Olahraga yang tidak asing lagi di telinga kita, olahraga renang ini merupakan salah satu olahraga air yang sangat digemari oleh sebag ...
  • Lari Jarak MenengahLari Jarak MenengahSelamat bertemu kembali Sobat Kumpulan Olahraga, pada artikel saya sebelumnya saya mengulas tentang teknik Lari jarak Pendek (Sprint), pada kesempatan ...
  • Senam LantaiSenam Lantai - Pada Saat ini Olah Raga Senam merupakan Olahraga yang gemar dilakukan oleh orang-orang, Diantara Jenis-jenis senam yang banyak dilakukan oleh orang-orang ...

0 komentar:

Posting Komentar